
Anggota DPR Nilai Asuransi MBG Pemborosan, Sarankan Maksimalkan BPJS
DPR Kritik Wacana Asuransi untuk Penerima MBG: Sudah Ada BPJS, Jangan Hamburkan Uang Negara! Beritagosip.com – Wacana pemberian asuransi kepada penerima program makan bergizi gratis (MBG) menuai kritik tajam dari DPR. Anggota Komisi IX DPR RI dari Fraksi Nasdem, Irma Suryani Chaniago, menilai bahwa wacana ini hanya akan memboroskan anggaran negara. Menurut Irma, Badan Gizi…