
Sofie Imam Resmi Gabung Tim Pelatih Timnas Indonesia, Ini Tugas Beratnya
Beritagosip.com – Pelatih fisik Sofie Imam Faizal resmi kembali bergabung dengan Timnas Indonesia sebagai asisten pelatih fisik. Kabar ini diumumkan PSSI melalui akun media sosial resminya pada Sabtu (15/3). Sebelumnya, Sofie adalah pelatih fisik Timnas Indonesia U-17 yang dipimpin Nova Arianto. Kini, ia akan membantu Quentin Jakoba dalam menjaga kebugaran para pemain Timnas Indonesia. “Dengan…