
Koper Isi Rp 5,5 M Ditemukan di Rumah Hakim Tersangka Suap
Koper Isi Rp 5,5 M Ditemukan di Rumah Hakim Tersangka Suap Beritagosip.com – Kejaksaan Agung (Kejagung) kembali mengungkap fakta mengejutkan dalam kasus dugaan suap vonis lepas korupsi minyak goreng. Saat melakukan penggeledahan di rumah salah satu hakim tersangka, Ali Muhtarom, penyidik menemukan koper berisi uang tunai senilai Rp 5,5 miliar di kolong tempat tidur. Penggeledahan…