
Dampak Perang Tarif dan Rupiah Melemah Terhadap Industri Otomotif Indonesia
Beritagosip.com – Pukulan telak menghantam industri otomotif Indonesia pada awal tahun 2025. Dua faktor utama menjadi penyebabnya: perang tarif global yang dipicu Presiden Amerika Serikat Donald Trump dan pelemahan nilai tukar rupiah yang terus berlanjut. Penjualan mobil roda empat mengalami penurunan signifikan pada kuartal pertama tahun ini jika dibandingkan dengan periode yang sama pada 2024….