
Pemerintah Gelontorkan Rp 1-2 Triliun Sebulan untuk Program Makan Bergizi Gratis
Pemerintah Gelontorkan Rp 1-2 Triliun Sebulan untuk Makan Bergizi Gratis Beritagosip.com – Menteri Koordinator Bidang Pangan, Zulkifli Hasan, mengumumkan bahwa pemerintah akan menggelontorkan dana sebesar Rp 1-2 triliun per bulan untuk program Makan Bergizi Gratis (MBG). Program ini rencananya akan dimulai pada Maret 2025 dan menjangkau 2,9 juta penerima manfaat. “Diperkirakan Maret akan dilaksanakan, mungkin…